Saturday, January 21, 2012

Filsafat Pendidikan Bagian I

Philosophy of Vocational Education
oleh: Prof. Dr. Jalius Jama, M.Ed

Mengapa anda hadir di sini? pertanyaan ini dilontarkan beliau saat memberikan kuliah perdananya kepada kami (mahasiswa).



cara belajar lain yaitu dengan merenungkan sesuatu (definsi filsafat).
merenenungkan sesuatu: memerenung kemudian dikait-kaitkan dengan satu dengan yang lain sehingga menghasilkan kesimpulan (pengetahuan baru). Sehingga belajar harus menghasilkan keilmuan yang baru.

Lupa . contoh Ketika mengajar siswa

Pengetahuan baru harus dibawa pulang setelah belajar.


What is teaching?
diingatkan oleh prof:
seseorang dinilai dari berbicaranya, sebagai seorang guru harus bisa menjelaskan.

jika sudah bisa menjelaskan (yes i can explain but for engineering yes i can do)

kembali ke topik pembelajaran

ilmu tidak bisa ditransfer (jangan percaya bahwa buku yang menyatakan ilmu bisa ditransfer)
ilmu harus dibangun sendiri oleh orangnya (knowledge to constructed). caranya salah satu dengan duduk di perkuliahan.
persyaratan proses belajar:
- harus aktif (ngantuk, tidak semangat, dll)
-

Sering guru mengahadpi siswa yang malas ...
masalah : pada guru.
guru tugasnya membelajarkan siswa
sebagian sudah dan sebagian belum, yang belum itu tanggung jawab guru.

Setiap aktivitas harus dilandasi pada landasan teori, yudiris,

semua pendidikan merupakan kegiatan vokasi (artinya sekolah mendidik untuk bekerja)

ciri-ciri kejuruan:
- bidang harus spesifik
- siap kerja


anglo saxon (ilmu adalah ilmu) sekarang ilmu itu untuk diamalkan
orang harus hidup maka orang harus sekolah, maka orang harus ahli

what is vocational educational? adalah cara mendidik orang.
hubungan philosophy dengan theories dan practices
lingkaran luar : practices yaitu: experiences, knowledge, tradition, method, ways
lingkaran tengah : theories (landasan teori) yaitu : science of education, concepts, principles, strategies.
lingkaran dalam : philosophy the spirit

conoth€: membangun hubungan (mengenal nama)



Soft skill dan hard skill



Anda mau jadi apa? disinilah pertanyaan yang akan membawa kemana

No comments:

Post a Comment

sempatkan mengisi komentar demi kemajuan bersama